Kreasi Unik dari Botol Bekas yang Sangat Berguna

 Botol adalah wadah tempat penyimpanan dengan bagian leher yang lebih sempit dari pada badan dan bagian atasnya. Botol digunakan untuk menyimpan cairan seperti air, susu, minuman ringan, obat, sabun cair, tinta, dll. Botol dari plastik biasanya dibuat secara ekstrusi(proses pembuatan barang jadi atau setengah jadi dari plastik dan logam). Pada umumnya botol terbuat dari gelas, plastik, atau aluminium,

 Sementara plastik sebagai salah satu bahan pembuatan botol pertama kali diciptakan pada tahun 1835 oleh Alexander Parkes yang bahannya berasal dari selulosa bernama Parkesine dan awalnya digunakan untuk menggantikan bahan umum, seperti gading, karet dan lak.  

 Walaupun botol pertama kali diciptakan pada tahun 1835, botol plastik untuk minuman ringan tidak digunakan sampai tahun 1970 dan botol PET(polyethylene terephthalate) pertama digunakan tiga tahun kemudian. Pada tanggal 27 Juli 2010, kapal pertama yang terbuat dari botol plastik daur ulang yang disebut Plastiki dibangun dan David de Rothschild memimpin krunya dalam sebuah misi laut sepanjang 12.000 mil

 Nah, Setelah mengetahui pengrtian dan sejarah botol, Indonesian life hack akan memberikan beberapa kreasi unik yang terbuat dari botol bekas . . .

1. Charger Holder Handphone


2. Sarang Burung

 

3. Hiasan Pot Bunga


4. Mainan Kincir Angin

 

5. Penyiram Tanaman Praktis

 

6. Hiasan Keranjang Mini

 

7. Pot Bunga Mini 

(sumber gambar : www.facebook.com/realdailylifehack)



Share this

Related Posts

2 comments

comments